Perwakilan Membalong Borong Juara Pada Festival Olahraga Tradisional 2022
Tanjungpandan, Media Center - Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten Belitung selengarakan Festival olahraga tradisional tahun 2022. Kegiatan ini diselenggarakan selama 2 hari, mulai dari selasa (29/03) hingga rabu (30/03), di pantai wisata Tanjung Pendam. Peserta dibagi dalam 2 kategori, yaitu kategori pelajar dan umum. Masing-masing kategori diikuti oleh 9 peserta. Usai
Baca Selengkapnya...