Kakanwil Kemenkumham Babel Terima Kunker Ketua Bapemperda DPRD Belitung
Pangkalpinang, Media Center – Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, Harun Sulianto, terima kunjungan kerja Ketua Bapemperda (Badan Pembentukan Peraturan Daerah) DPRD Kabupaten Belitung Mirza Dallyodi di Kantor Wilayah, Jumat (1/12/2023). Kunjungan kerja tersebut terkait dengan kerja sama antara Kantor Wilayah dengan DPRD Belitung dalam penyusunan
Baca Selengkapnya...